HARI RABIES SEDUNIA

 

Salam sehat...
28 September diperingati sebagai Hari Rabies Sedunia. Penyakit rabies merupakan salah satu zoonosis mematikan didunia dimana setiap tahun sekitar 35.000-50.000 orang meninggal karena penyakit ini dan 40%nya adalah anak-anak dibawah 15 tahun.
Hari Rabies Sedunia 2020 diperingati dengan tema "Kolaborasi Berkualitas, Vaksinasi Tuntad, Rabies Bebas!" sebagai tonggak penting dalam peningkatan kolaborasi multi sektor dalam pencegahan dan pengendalian rabies, khususnya menuntaskan vaksinasi hewan penular rabies sehingga target global eliminasi rabies tahun 2030 dapat tercapai.
Jangan lupa perikaskan rutin dan vaksinasi hewan peliharaannya, ya Healthies agar terhindar dari penyakit rabies.

RUMAH SAKIT PERMATA

jl. Reksodiputro No. 57 Blora Jateng - Telp/Fax : (0296) 531 624 - Email : This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

We use cookies to improve our website. Cookies used for the essential operation of this site have already been set. For more information visit our Cookie policy. I accept cookies from this site.Agree